
tutorial mudah berbelok di tikungan dengan mobil
tokopuas.com – berbelok merupakan salah satu keahlian dasar yang harus di miliki oleh pengemdi mobil, namun masih saja banyak pengemudi pemula yang gagal ketika melakukan proses berbelok. masalah yang sering di hadapi adalah proses berbelok, ban belakang nyangkut atau tercebur got, dan bisa juga bemper depan menabrak pembatas jalan, karena pengemudi salah perhitungan saat berbelok.
bagi pengguna mobil yang posisi roda depan ada di depan sepion seperti mobil brio, avanza, honda jazz, dan mobil lainnya, ada sebuah trik berbelok yang bisa anda lakukan agar proses berbelok tetap aman.
namun , perlu di ingat tutorial ini tidak akan bekerja untuk mobil yang bagian roda depan berada di bawah kursi atau di belakang sepion seperti truck, dump, dll.
baca : cara membaca kode ban mobil.
untuk berbelok, kita bisa menggunakan sepion kanan dan kiri sebagai acuan, misalnya jika sepion sudah sejajar dengan belokan, segera putar setir, jumlah putaran di sesuaikan dengan tingkat ketajaman tikungan, semakin tajam sebuah tikungan, maka kemudi stir harus di putar lebih banyak, namun jika belokan tidak terlalu tajam, maka tidak perlu lagi harus di putar.
sebagai contoh perhatikan gambar di bawah ini,

saat sepion sudah sejajar dengan tikungan, lanjutkan dengan memutar setir mobil, trik ini adalah trik yang sering saya lakukan ketika saya belajar.
video tutorial berbelok dengan mobil
untuk videonya, anda bisa melihatnya di bawah ini :
jika anda sudah terbiasa atau sudah mahir mengemudi, anda bisa berbelok dengan mudah dan cepat.
baca : cara isi cairan wiper mobil.
berbelok, mundur dan berhenti di tengah tanjakan merupakan hal penting yang harus di perhatikan ketika ingin belajar setir mobil
jika anda masih pemula, akan lebih mudah dan nyaman menggunakan mobil matic, setelah anda mahir mobil matic, lanjutkan belajar mobil manual
pengemudi tidak harus di repotkan dengan menginjak pedal kopling, dan pengemudi juga tidak harus di repotkan dengan gigi transmisi, proses menghafal gigi transmisi lebih mudah dan cepat di bandingkan mobil manual